Detail Berita

SIAPAKAH BUPATI MALANG YANG PERTAMA?

Secara administrasi, pemerintahan Kabupaten Malang dipimpin oleh seorang bupati dan wakil bupati yang membawahi koordinasi atas wilayah administrasi kecamatan yang dikepalai oleh seorang camat. Kecamatan dibagi lagi menjadi desa dan kelurahan yang dikepalai oleh seorang kepala desa dan seorang lurah. Seluruh camat dan lurah merupakan jajaran pegawai negeri sipil di lingkungan pemerintah kabupaten, sedangkan kepala desa dipilih oleh setiap warga desa setiap periode tertentu dan memiliki sebuah pemerintahan desa yang mandiri.

Bupati Pertama Kabupaten Malang bernama R.T. Notodiningrat I, memulai jabatan pada tahun 1819 dan berakhir 12 November 1839. Beliau diangkat oleh Pemerintah Hindia Belanda berdasarkan resolusi Gubernur Jenderal 9 Mei 1820 Nomor 8 Staatblad 1819 Nomor 16. Beliau wafat di  Malang dan dimakamkan di Pesarean Gribik di Malang.

 

Baca Seri "Teka-teki dan Ilmu Pengetahuan Seputar Kabupaten Malang" lainnya di:

  1. http://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-prasasti-apakah-yang-tertua-di-jawa-timur
  2. http://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-kerajaan-apakah-yang-tertua-di-jawa-timur
  3. http://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-kabupaten-kota-manakah-yang-memiliki-jumlah-kecamatan-terbanyak-di-jawa-timur
  4. http://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-kotakabupaten-manakah-yang-tertua-di-jawa-timur-dan-indonesia
  5. http://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-kotakabupaten-manakah-yang-memiliki-wilayah-terluas-di-jawa-timur
  6. http://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-daerah-yang-dijuluki-the-land-of-the-six-volcanoes-di-indonesia
  7. http://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-gunung-apakah-yang-tertinggi-di-pulau-jawa

Berita Lain