Detail Berita

[VIDEO] Mengenal Lebih Dekat “Sua’idi”, Seorang Guru Mengaji yang Tawadhu dan Istiqomah

Sua’idi merupakan seorang ASN Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Cipta Karya (DPKPCK) Kabupaten Malang sejak tahun 2018. Dirinya merupakan lulusan S-1 Pendidikan Agama Islam.

Kegiatan sehari harinya adalah staf UPT (Unit Pelaksana Teknis) Pengelolaan Air Limbah Domestik (PALD), dimana tugasnya sehari-hari adalah melaksanakan Operasional pemasangan mobil toilet dan penyedotan air limbah di IPAL Komunal yang ada dikabupaten Malang. Diluar kantor, Sua’idi memiliki kesibukan lain sebagai  seorang Pendidik di Madrasah Diniyah dan mendampingi kegiatan keagamaan di lingkungan sekitar seperti kesenian hadrah, majelis ta’lim dan lain sebagainya. 

Mari kita hidupkan aktivitas keagamaan di lingkungan kita mulai belajar Al Qu'ran, mengikuti ceramah atau majelis ta'lim dan mengamalkan nilai-nilai agama dalam kehidupan sehari-hari. Selamat Hari Santri Nasional 2021.

Video dapat dilihat pada link berikut ini:

https://www.youtube.com/watch?v=1ebbbbiy_Ok

 

Baca dan Nonton juga "Profil ASN DPKPCK" lainnya di:

  1. http://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-launching-program-baru-yang-menarik-dan-inspiratif
  2. https://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-mengenal-lebih-dekat-anin-dancer-dengan-segudang-prestasi
  3. https://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-mengenal-lebih-dekat-ibad-content-creator-yang-aktif-kreatif-dan-berbaka
  4. https://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-mengenal-lebih-dekat-rheindra-desainer-grafis-muda-yang-atraktif-lincah-dan-berbakat
  5. https://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-mengenal-lebih-dekat-javier-pemuda-dengan-segudang-bakat
  6. https://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-mengenal-lebih-dekat-reny-indri-si-manis-yang-tangguh-dan-penuh-vitalitas
  7. https://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-mengenal-lebih-dekat-sekar-penari-tradisional-jawa-yang-luwes-dan-anggun
  8. https://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-mengenal-lebih-dekat-zula-seorang-tilawatil-quran-yang-indah-dan-merdu
  9. https://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-mengenal-lebih-dekat-basil-petenis-energik-dan-berprestasi
  10. http://perumahan-ciptakarya.malangkab.go.id/pd/page/detail?title=perumahan-ciptakarya-opd-mengenal-lebih-dekat-fahmi-si-pecinta-seni-yang-kreatif-inovatif-dan-penuh-talenta

Berita Lain